Menghilangkan (Disable) Tombol “Close” pada Dialog Jquery-ui
Adakalanya kita ingin menghilangkan tombol “CLOSE” bawaan Dialog
jquery-ui agar user mengklik tombol Close atau OK yang kita buat dengan
tujuan untuk memanggil suatu fungsi. Misal fungsi untuk logout atau
lainnya.
Penampakan yang standar seperti berikut :
misal kita menggunakan script seperti ini :
Demikian, Semoga bermanfaat…
Penampakan yang standar seperti berikut :
misal kita menggunakan script seperti ini :
$(document).ready(function(){ $('#alert').dialog({ autoOpen: false, width: 300, modal: true, title: 'Session Expired', buttons: { 'OK' : function() { logout(); $(this).dialog('close'); } } }); });untuk menghilangkan tombol ”CLOSE”-nya tambahkan baris script berikut :
open: function(event, ui) { $(".ui-dialog-titlebar-close").hide(); },sehinggan script menjadi berikut :
$(document).ready(function(){ $('#alert').dialog({ open: function(event, ui) { $(".ui-dialog-titlebar-close").hide(); }, autoOpen: false, width: 300, modal: true, title: 'Session Expired', buttons: { 'OK' : function() { logout(); $(this).dialog('close'); } } }); });sehingga penampakan seperti berikut :
Demikian, Semoga bermanfaat…
Tidak ada komentar:
Posting Komentar