Dynamic Blinkie Text Generator at TextSpace.net

Feedburner

I heart FeedBurner

Rabu, 06 Januari 2016

Menggunakan API KEY GOOGLE MAPS

Tutorial ini akan menjelaskan bagaimana cara mudah untuk membuat Google Map v2 dengan menggunakan Android Studio. Pertama buatlah projek baru caranya klik File->New Project lalu isi Application name dan Company domain sesuai keinginan anda atau bisa seperti contoh:
create new project
Setelah itu next, kemudian pada target android devices pilih phone and tablet lalu tentukan minimum SDK, ini berfungsi untuk memilih minimal versi SDK yang akan digunakan.
target android devices
Kemudian pilih Google Maps Activity lalu next, kemudian finish.
google maps activity
Buka file google_maps_api.xml lalu kita tinggal memasukkan kode Google Maps API Key, jika belum memilikinya untuk mendapatkan Google Maps key tersebut kita tinggal ikuti link yang ada pada file tersebut.
petagoogle 123
Kemudian create new project dan continue lalu Go to Credentials.
create project google console
Lalu klik create
keystore1
Setelah itu maka kita akan mendapatkan Google Maps Key, selanjutnya kita hanya tinggal memasukkan Google Maps API tersebut di dalam aplikasi kita tadi pada file google_maps_api.xml, lihat gambar diatas lagi pada gambar file google_maps_api.xml.
google api key
Catatan: API key yang kita buat tersebut hanya dapat digunakan untuk aplikasi dengan nama package yang kita masukkan tadi com.dnakreatif.petagoogle jadi apabila kita membuat aplikasi baru dengan nama package yang berbeda maka kita harus membuat API key baru sesuai dengan nama package dari aplikasi yang baru kita buat.
Kemudian setelah itu kita hanya tinggal menjalankan aplikasi tersebut dan tarrraaaa…. Google Map berhasil menampakkan wujudnya 😀
Screenshot_2015-05-24-06-25-26

Tidak ada komentar:

Posting Komentar